Dosa-Dosa Yang Dianggap Biasa: menjelaskan secara rinci tentang perbuatan-perbuatan dosa yang sering diabaikan oleh seorang muslim bahkan sering dilakukan tanpa mengetahui bahwa itu adalah perbuatan dosa. Semoga setelah membaca buku ini, kita dapat menghindari perbuatan-perbuatan tersebut.
Author: Muhammad bin Shaleh Al Munajjid
Reveiwers: Fir'adi Nashruddin Abu Ja'far - Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Abu Bakar Muhammad Al-Tuway
Translators: Ainul Harits Umar Thayyib
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Ringkasan Fiqih Islam Bagian ( 8 ) : Buku ini menjelaskan tentang fiqih peradilan yang bersumber alquran dan al hadits dan mencakup berbagai permasalahan penting diantaranya: Makna Qadha' dan hukumnya, Fadilah dan Bahaya Qadha', Adab-adab seorang Qadhi, Sifat hukum, Tuduhan dan persaksian.
Author: Muhammad ibrahim Al tuwaijry
Reveiwers: Eko Haryanto Abu Ziyad
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Menjelaskan tentang tanda-tanda datangnya hari kiyamat yang telah dijelaskan dalam al quran dan hadits yang shahih secara detail dan terperinci .
Reveiwers: Eko Haryanto Abu Ziyad
Translators: Muhammad Khairuddin
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Buku ini menjelaskan dengan panjang lebar tentang hal-hal yang berkaitan dengan amar ma'ruf nahi mungkar dan menekankan tentang wajibnya seorang muslim mengamalkannya.
Author: Ahmad bin Abdul Halim bin Taimiyah
Publisher: Departemen Agama Islam dan Wakaf
Fenomena lemah iman adalah satu realita. Di mana penulis tidak dapat mengingkari keberadaannya. Fenomena lemah iman di hati-hati kebanyakan kaum muslimin. Banyak dari kaum muslimin yang mengeluhkan kekerasan hatinya, tidak merasakan nikmat ketika beribadah dan mudah sekali terjerumus dalam kemaksiatan. Tulisan ini merupakan terapi fenomena ini.
Author: Muhammad bin Shaleh Al Munajjid
Reveiwers: Eko Haryanto Abu Ziyad
Buku ini membahas tentang bahaya perbuatan zina dan tahapan-tahapan perbuatan yang mengarah kepada zina. Juga tentang perbuatan dosa lain yang mengiringi zina dan hukuman bagi orang yang berzina dalam Islam. Kemudian mengingatkan kita semua akan bahayanya su'ul khotimah jika kita selalu terperosok dalam perbuatan dosa.
Author: Ibnu Al Qayyim
Reveiwers: Erwandi Tirmizi - Mohammad Muinuddin Bashri - Muhammadun Abdul Hamid - Bakrun Syafi'i
Publisher: Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah